Dalam perjalanan menuju pertunangan, Edo bertemu dengan Meri. Melihat wanita itu berusaha keras mengumpulkan uang untuk pengobatan anaknya, Edo merasa iba, namun dia tak mampu berbuat banyak. Edo memutuskan untuk mengorbankan dirinya dan membantu Meri. Di sisi lain, calon tunangannya menjadi salah paham dan membatalkan pertunangan mereka. Keluarga tunangannya juga salah paham, Edo ditekan, dipukul, dan dipermalukan semua orang. Pada akhirnya, Meri dan perlahan kebenaran pun terungkap...
Jeni Suteja, gadis biasa yang sedang memeriksakan kesehatan, ternyata hamil anak Gery. Tanpa disengaja, ia diterima sebagai asisten Gery. Keduanya semakin dekat, cinta pun tumbuh, dan "anak surgawi" di kandungan Jeni menjadi pengikat takdir mereka.
Sopia, seorang pengacara yang dikenal sebagai Ratu Keadilan, sedang mempersiapkan kasus yang tugaskan oleh Senator Locke. Di sisi lain, ibu dan anaknya justru diintimidasi oleh Percy, si kliennya saat ini. Sophia akhirnya membuka identitasnya, namun Percy ditak percaya, ia justru semakin mempermalukan Sopia dan keluarganya...
Bagus diutus Kaisar ke Kabupaten Jengga. Di sana dia diminta membantu Fajar yang dituduh membunuh, tapi ternyata dia tertipu sampai istri dan ibunya dibunuh oleh Fajar. Bagus yang marah memutuskan untuk balas dendam akan tetapi dia dijebak dan dipenjara, meski begitu Bagus tetap setia pada hukum dan buktikan semua orang sama dimata hukum.
Sejak kecil Yura yatim piatu, namun tumbuh menjadi wanita yang lemah lembut dan anggun. Siapa sangka, di balik dia menyimpan rahasia besar. Dia menjadi Pendekar Baju Merah yang paling ditakuti. Dalam pencarian sahabat karibnya Silla yang menghilang , ia tanpa sengaja menemukan Melodi dan teman-temannya yang tengah disiksa.
Ichan menyembunyikan identitasnya sebagai pewaris Grup Susanto dan jatuh cinta pada Hellen dan menjanjikan 99 kesempatan. Namun, Hellen berulang kali menyakiti Ichan karena Ferry, seorang siswi miskin, sehingga menghabiskan kesempatannya. Sementara itu, Sinta diam-diam menunggu Ichan. Saksikan apa yang akan terjadi pada mereka.
Saat melahirkan adik laki-laki di RS, Yuna melihat pembantunya melahirkan bayi laki-laki di RS sama. Diam-diam, menukar bayinya dengan adiknya Yuna lalu kembalikan adik kandung. 18 tahun berlalu, Cenina sakit parah, harta triliunan keluarga akan diwariskan ke putra. Yunus dan Susi pikir rencana berhasil, namun Yuna menungkap kebenaran di depan umum!
Syara, anjing setia Kaisar Kaelan, terlahir kembali ke masa sang pangeran masih muda dan belum jatuh ke jurang. Dengan ingatan masa lalu, ia menyusup ke istana untuk membalas semua yang menyakitinya. Tanpa sadar, ia menjadi satu-satunya cahaya dan cinta dalam hidup Kaelan.
Sayuri di bunuh adiknya, Hikari pada pesta peringatan pernikahannya. Takdir memberi mereka kesempatan kedua. Mereka kembali ke 3 tahun lalu saat menghadiri pesta perjodohan orang kaya. Hikari bersumpah merebut mantan suami Sayuri, Kento dan menghancurkan kakaknya. Untuk menghindarinya, Sayuri menikahi Haruto yang ternyata pewaris Grup Fujiwara.
Setelah mahasiswi miskin Fitri tertabrak idola kampus Jetro yang sudah ia suka selama tiga tahun, dengan tidak sengaja ia mendapatkan mata sakti. Mata sakti ini membantunya dalam banyak hal dan membuatnya jadi kaya. Saksikan kehebatan mata sakti Fitri.